Jaksa Agung Tekankan Pentingnya Pendekatan Follow The Asset dan Follow The Money dalam Penegakan Hukum Pidana
REPORTASE JAKARTA JAKARTA — Jaksa Agung Republik Indonesia, Prof. Dr. ST Burhanuddin, S.H., M.M., menegaskan pentingnya penerapan pendekatan Follow The Asset dan Follow The Money melalui mekanisme Deferred Prosecution Agreement…