Adolf Gustaf, General Manager Merlynn Park Hotel Hotel Bintang – 5 : Terinspirasi Dari Tren Kopi “Come Together Barista”
REPORTASEJAKARTA.COM JAKARTA, 22 June 2022 – Popularitas kopi di Indonesia yang terus meningkat seiring bertambahnya jumlah anak muda di Indonesia, menyebabkan pertumbuhan kedai kopi dan komunitas pecinta kopi di Indonesia…